RAPAT KPPMF February 2020


Rabu, 12 Februari 2020

Rabu (12/2/20) Pukul 08.00, KPPMF FKIP UNS menyelenggarakan rapat anggota. Kegiatan ini diadakan dalam rangka reorganisasi keanggotaan dan membahas mengenai rencana kedepam kegiatan KPPMF yang salah satunya untuk meningkatkan peringkat publikasi ilmiah, meningkatkan budaya publikasi, dan meningkatkan kebanggaan publikasi di lingkungan FKIP UNS.

Hasil dari rapat adalah membahas event-event terdekat yang akan diselenggarakan oleh KPPMF seperti event pendampingan jurnal dan workshop. Rapat ini juga membahas tentang peningkatan system IT KPPMF agar dapat mempermudah dan dimanfaatkan secara maksimal oleh seluruh dosen FKIP UNS.

Hasil diskusi

  1. Reorganisasi KPPMF FKIP UNS
  2. Meningkatkan peringkat UNS dalam publikasi ilmiah
  3. Meningkatkan budaya publikasi
  4. Meningkatkan kebanggaan publikasi

Planning Event Kppmf

  1. Pendampingan jurnal 1 tahun 3 kali
  2. Buku/ modul riset methodologi à workshop :
  3. Social science
  4. Science
  5. Garis besar yang akan dimasukkan ke modul : ibu nur arifah
  6. Pelatihan mendeley oleh kppmf (bekerjasama dengan ptik)
  7. Pendampingan jurnal dibagi berdasarkan rumpun ilmu (pembagian rumpun ilmu)
  8. Manajemen konflik
  9. Klinik artikel secara online setelah workshop dilakukan

IT KPPMF

  1. Pemetaan data prodi terkait sitasi, jumlah publish, mahasiswa yg dilibatkan, jumlah penelitian dosen, dll
  2. System KPPMF bekerjasama dengan PTIK
  3. Membuat system update : terhubung dengan scopus (scopus update, kppmf oto update)
  4. Pak valiant : 1 tahun system update  dua kali
  5. Email push notification terkait dengan data dosen ahli
  6. Tanggung jawab IT : Pak febri ptik

Tracking Pengabdian masyarakat dan HAKI : Pak valiant

  • Tracking data HAKI dosen fkip dari RG01
  • PKM Mahasiswa dinilai PKG, bagaimana pkm berkualitas tsb bisa dipatenkan. à terutama dosen pembimbing
  • Mendapatkan HAKI cukup mudah : ppt, video bisa di hak patenkan.
  • Modul di HAKI kan bisa

Ibu Dwi : Membantu Penguatan koordinasi RG

  • HGR

Ibu nur arifah

  • Butuh data KI à Lihat dari PNBP
  • AVEC conference 

Kesimpulan :

  1. Bulan februari : modul riset metodologi + workshop
  2. Tugas di sk : haki, membuat presentasi data dosen fkip secara online agar bermanfaat

Pemanfaatan dana kppmf (membuat kegiatan)

Leave a Comment

× Whatsapp